Sebelah mata atau percaya?
18.49 | Author: Tee
Sebelah Mata
(D'Masiv)
Mungkin aku tak berarti di hidupmu
Kau selalu memandangku dengan sebelah matamu

Kau memang pernah membuatku berdecak kagum
Tapi kelakuanmu itu buatku hilang selera
Tak ada harganya lagi dimataku
Menyesal itu yang akan kau dapatkan

Aku hanya ingin kau bisa mengerti kutakkan tinggal diam
Menyikapi apa yang telah kau perbuat selalu rendahkan aku
Aku hanya ingin kau bisa mengerti kutakkan tinggal diam
Menyikapi apa yang telah kau perbuat selalu rendahkan aku

Kau memang pernah membuatku berdecak kagum
Tapi kelakuanmu itu buatku hilang selera
Tak ada harganya lagi dimataku
Menyesal itu yang akan kau dapatkan

Aku hanya ingin kau bisa mengerti kutakkan tinggal diam
Menyikapi apa yang telah kau perbuat selalu rendahkan aku
Aku hanya ingin kau bisa mengerti kutakkan tinggal diam
Menyikapi apa yang telah kau perbuat selalu rendahkan aku

Aku percaya kamu
(D'Masiv)
aku percaya kamu
melebihi apa yang orang katakan kepadaku
aku percaya kamu
tak peduli apa yang orang katakan tentang kamu

yang kutahu kau selalu sejukkan hatiku
yang kutahu kau selalu ada saat ku membutuhkanku
kau slalu ada disaatku rapuh

aku percaya kamu
hidup ini takkan berarti tanpa kamu disisiku
aku percaya kamu
kau takkan pernah berhenti untuk mencintaiku

yang kutahu kau selalu sejukkan hatiku
yang kutahu kau selalu ada saat ku membutuhkanmu
kau slalu ada disaatku rapuh


Kalau mendengar lagu ini aku jadi inget sama dua orang yang berbeda. Satu lagu untuk satu orang. Kenal orang lebih lama bukan berarti dia akan lebih tahu tentang kita. Yang membedakan adalah lebih pada intensitas dan niat kita. Ada orang yang memang berusaha mengenali orang lain lebih detil dan ada yang hanya by it looks saja. Orang yang hanya mengenal by it looks inilah yang bahaya kalau dia berusaha sok tahu kita. Lebih baik berteman atau berhubungan dengan semua orang, hargai pendapatnya tapi pilah mana pendapat yang memang cocok dengan kita dan mana yang tidak. Pendapat orang yang tidak mengenal kita dengan baik tentang kita bisa bikin kita tambah bimbang.

This entry was posted on 18.49 and is filed under , . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response, or trackback from your own site.

0 komentar: